top of page
bg footer 2.jpg
Emang Morning Skincare Routine Wajib?

Membersihkan wajah bukan hanya saat kamu selesai menggunakan makeup atau riasan saja. Di pagi hari penting sekali untuk melakukan Morning Skincare Routine, untuk memastikan bahwa wajah tetap segar, serta dapat menjaga dan melindungi kulit dari paparan sinar matahari atau polusi, saat akan beraktivitas di luar ruangan.

Berikut adalah step by step Morning Skincare Routine :

1. Micellar water untuk membersihkan wajah

2. Toner untuk menyegarkan dan mempersiapkan kulit saat mendapatkan skincare selanjutnya

3. Serum untuk memberikan antioksidan kulit

4. Moisturizer untuk mencegah kulit kering dan berminyak

5. Eye cream atau krim mata untuk mencegah kerutan pada mata

6. Sunscreen untuk melindungi kulit dari sinar UV


Itu dia tahapan melakukan Morning Skincare Routine, kalau versi kamu gimana nih, ladies?


Source: https://www.halodoc.com/artikel/urutan-pemakaian-skincare-pagi-dan-malam-yang-wajib-diketahui

IMS Digital © 2023

bottom of page